Saturday, March 29, 2014

Download Skripsi Pendidikan Luar Biasa Gratis (PENERAPAN LATIHAN GRAPHOMOTOR DALAM MENINGKATKAN KEMAPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK CEREBRAL PALSY)

Download Skripsi Pendidikan Luar Biasa Gratis (PENERAPAN LATIHAN GRAPHOMOTOR DALAM MENINGKATKAN KEMAPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK CEREBRAL PALSY)

Judul Skripsi:

PENERAPAN LATIHAN GRAPHOMOTOR DALAM MENINGKATKAN KEMAPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK CEREBRAL PALSYDI SLB-D YPAC BANDUNG

Abstrak:

Perlu sama-sama kita sadari dalam memaksimalkan kemampuan komunikasi baik lisan apalagi tulisan tidaklah mudah apalagi bagi anak berkebutuhan khusus apalagi anak tunadaksa. Diperlukan adanya usaha yang khusus dalam memaksimalkan kemampuan yang terbatas serta diperlukan juga berbagai strategi yang tepat. Terlebih saat kita dihadapkan pada anak berkebutuhan khusus, diperlukan banyak cara agar proses pembelajaran dapat berlangsung sesuai dengan harapan. Guru harus berupaya keras mencari strategi dan berbagai macam metode agar siswa mengikuti pembelajaran sebaik mungkin. Kini yang menjadi perhatian khusus penelitian pada salah satu komponen kemampuan adalah kemampuan menulis permulaan siswa Cerebral Palsy. Memiliki anggapan akan situasi pembelajaran seperti itu dilapangan, maka peneliti memikirkan salah satu solusi untuk mengurangi resiko tersebut yaitu menggunakan penerapan teknik latihan graphomotor untuk meningkatkan kemampuan menulis siswa Penelitian ini menekankan pada peningkatan kemampuan menulis permulaan pada siswa kelas Lima (V) di SLB-D YPAC Bandung yang akan diberikan intervensi berupa latihan graphomotor yang telah dirancang khusus bagi siswa. Penelitian ini dilaksanakan di SLB-D YPAC Bandung dengan subjek penelitian yakni S. Metode penelitian yang digunakan adalah Single Subject Research dengan desain A-B-A. pengukuran peningkatan kemampuan menulis permulaan ini menggunakan skor mutlak dan ditampilkan dalam grafik. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh selama ini, peneliti memberikan rekomendasi kepada pihak sekolah, guru, serta orang tua. Kata kunci : Graphomotor, Cerebral Palsy, Menulis Permulaan.

Link Download:

[img]Text
S_PLB_0806916_TITLE.pdf 

Download (187Kb) | Preview
    [img]Text
    S_PLB_0806916_ABSTRACT.pdf 

    Download (173Kb) | Preview
      [img]Text
      S_PLB_0806916_TABLE OF CONTENT.pdf 

      Download (258Kb) | Preview
        [img]Text
        S_PLB_0806916_CHAPTER1.pdf 

        Download (190Kb) | Preview
          [img]Text
          S_PLB_0806916_CHAPTER2.pdf
          Restricted to Staf Perpustakaan 

          Download (447Kb)
            [img]Text
            S_PLB_0806916_CHAPTER3.pdf 

            Download (484Kb) | Preview
              [img]Text
              S_PLB_0806916_CHAPTER4.pdf
              Restricted to Staf Perpustakaan 

              Download (488Kb)
                [img]Text
                S_PLB_0806916_CHAPTER5.pdf 

                Download (176Kb) | Preview
                  [img]Text
                  S_PLB_0806916_BIBLIOGRAPHY.pdf 

                  Download (174Kb) | Preview
                    [img]Text
                    S_PLB_0806916_APPENDIX.pdf
                    Restricted to Staf Perpustakaan 

                    Download (252Kb)

                    Artikel Terkait

                    Download Skripsi Pendidikan Luar Biasa Gratis (PENERAPAN LATIHAN GRAPHOMOTOR DALAM MENINGKATKAN KEMAPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK CEREBRAL PALSY)
                    4/ 5
                    Oleh

                    Berlangganan

                    Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email