Saturday, March 29, 2014

Download Skripsi Bahasa Jepang Terlengkap (ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PARTIKEL)

Download Skripsi Bahasa Jepang Terlengkap (ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PARTIKEL)

Judul Skripsi:

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PARTIKEL PADA KARANGAN MAHASISWA

Abstrak:

Sakubun merupakan mata kuliah yang dikhususkan untuk belajar dan mendalami keterampilan menulis bagi mahasiswa JPBJ FPBS UPI. Setiap sakubun yang dibuat oleh mahasiswa akan dievaluasi, baik secara langsung maupun tidak langsung. Kesalahan yang biasanya terdapat pada sakubun adalah dalam penulisan/ejaan, kosakata, dan morfologi, yang selanjutnya harus diperbaiki oleh mahasiswa tersebut. Dalam penelitian ini, kesalahan yang penulis ungkap adalah mengenai penggunaan partikel. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Alasannya karena dalam penelitian ini penulis menganalisa karangan mahasiswa yang kemudian diidentifikasi kesalahan penggunaan partikel apa yang terdapat pada karangan mahasiswa, dijabarkan apa adanya, dan dievaluasi berdasarkan analisa penulis yang disertai dengan teori-teori yang relevan. Adapun sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 28 karangan mahasiswa kelas C tingkat III tahun pelajaran 2008/2009 JPBJ FPBS UPI. Berdasarkan hasil analisa data, dari 28 karangan ditemukan 53 kalimat dan didalamnya terdapat 66 kesalahan penggunaan partikel. Yaitu 16 kesalahan pada partikel {00;{99;{01;, 11 kesalahan pada partikel {00;{64;{01;, 15 kesalahan pada partikel {00;{98;{01;, 7 kesalahan pada partikel {00;{91;{01;, 8 kesalahan pada partikel {00;{95;{01;, 7 kesalahan pada partikel {00;{92;{01;, dan 1 kesalahan pada partikel {00;|18;{01;. Faktanya, kesalahan yang terbanyak justru terdapat pada penggunaan partikel yang sifatnya mendasar. Kesalahan tersebut dapat diakibatkan oleh faktor performansi (kurang konsentrasi dan kelelahan sehingga terjadi kesalahan tulis), interferensi (penyamarataan sistem bahasa Indonesia dengan sistem bahasa Jepang padahal keduanya berbeda) atau juga sistem penerjemahan langsung dari bahasa Indonesia kedalam bahasa Jepang. Pada intinya, faktor kuatnya pengaruh bahasa Ibu terhadap bahasa sasaran (dalam hal ini bahasa Jepang) masih menjadi permasalahan dalam mempelajari bahasa Jepang.

Link Download:

[img]Text
s_c0551_050513_table_of_content.pdf 

Download (234Kb) | Preview
    [img]Text
    s_c0551_050513_chapter1.pdf 

    Download (255Kb) | Preview
      [img]Text
      s_c0551_050513_chapter2.pdf
      Restricted to Staf Perpustakaan 

      Download (310Kb)
        [img]Text
        s_c0551_050513_chapter3.pdf 

        Download (242Kb) | Preview
          [img]Text
          s_c0551_050513_chapter4.pdf
          Restricted to Staf Perpustakaan 

          Download (403Kb)
            [img]Text
            s_c0551_050513_chapter5.pdf 

            Download (247Kb) | Preview
              [img]Text
              s_c0551_050513_bibliography.pdf 

              Download (236Kb) | Preview

              Artikel Terkait

              Download Skripsi Bahasa Jepang Terlengkap (ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PARTIKEL)
              4/ 5
              Oleh

              Berlangganan

              Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email