Thursday, March 27, 2014

Download Skripsi PAUD (PROFIL KETERAMPILAN SOSIAL ANAK KETERBELAKANGAN MENTAL RINGAN)

Download Skripsi PAUD (PROFIL KETERAMPILAN SOSIAL ANAK KETERBELAKANGAN MENTAL RINGAN)

Judul Skripsi:

PROFIL KETERAMPILAN SOSIAL ANAK KETERBELAKANGAN MENTAL RINGAN :Studi Deskriptif Kualitatif Anak keterbelakangan Mental di TK Mutiara Bunda Arcamanik Bandung

Abstrak:

Di Indonesia, sekolah umum yang dapat menerima anak-anak berkebutuhan khusus masih sangan sulit di temukan, mereka biasa di temukan di sekolah-sekolah khusus seperti sekolah luar biasa di jalan Cipaganti. Di Bandung salah satu sekolah umum yang dapat menerima anak berkebutuhan khusus adalah sekolah TK Mutiara Bunda dimana dalam satu kelas menggabungkan anak normal dengan ABK. Salah satu yang termasuk anak berkebutuhan khusus adalah anak keterbelakangan mental. Penelitian tentang anak keterbelakangan mental di sekolah umum masih sangat sulit ditemukan untuk itu penulis mencoba meneliti anak keterbelakangan mental ringan di lihat dari keterampilan sosialnya. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana profil keterampilan sosial anak keterbelakangan mental di TK Mutiara Bunda. Tujuan penulis melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui profil keterampilan sosial anak keterbelakangan mental yang bersekolah di TK Mutiara Bunda. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi dimana penulis mencatat semua aktivitas subjek penelitian di sekolah dalam bentuk field not, wawancara dengan orang yang terdekat dengan subjek penelitian, dan studi dokumentasi berupa foto-foto dan raport. Subjek yang terlibat dalam penelitian ini adalah anak perempuan berusia 7 tahun yang didiagnosa mengalami gangguan keterbelakangan mental ringan. Hasil penelitian di temukan bahwa keterampilan sosial anak keterbelakangan mental ringan cukup baik karna subjek dapat melakukan aktivitas sehari-hari dengan sedikit motivasi. Dalam pelaksanaanya di lapangan tidak menutup kemungkinan penulis menemui hambatan dan kendala-kendala yang muncul pada saat melakukan penelitian dalam penulisan skripsi ini. Rekomendasi untuk orang tua sebaiknya lebih terbuka, sering berkomunikasi dengan ortopedagog di sekolah. Kata kunci: profil, keterampilan sosial, anak keterbelakangan mental ringan In Indonesia, it still very difficult to find public school for special needs children. We could see these children in special school such as “SLB” in Cipaganti street. In Bandung, TK Mutiara Bunda is one of general school that accept special needs children and gather them with normal children. Research about mental disorder children in general school still very rare to find, based on this, written do research about social skill of mental disorder children. The question research is how the profile of mental disorder children social skill who schooled in Mutiara Bunda kindergarten. The method that used in this research is descriptive qualitative method with data collecting technique through observation by notes all subjects research activities in school in field note form, interview the closest person of research finds that the social skill of mental disorder. The result of this research finds that the social skill of mental disorder child is quite good because the subject could the daily activities with just a few motivation. In the implementation do not close possibilities of the writer find some problems and difficulties, which appear during the research and writing this thesis. Recommendation for parents should more open mended and more communication with ortopedagog in school. Keyword: Profile, Social Skill, Low Mental Disorder.  

Link Download:

[img]Text
S_PAUD_0802149_Title.pdf 

Download (577Kb) | Preview
    [img]Text
    S_PAUD_0802149_Abstract.pdf 

    Download (241Kb) | Preview
      [img]Text
      S_PAUD_0802149_Table_of_Content.pdf 

      Download (308Kb) | Preview
        [img]Text
        S_PAUD_0802149_Chapter1.pdf 

        Download (274Kb) | Preview
          [img]Text
          S_PAUD_0802149_Chapter2.pdf
          Restricted to Staf Perpustakaan 

          Download (336Kb)
            [img]Text
            S_PAUD_0802149_Chapter3.pdf 

            Download (274Kb) | Preview
              [img]Text
              S_PAUD_0802149_Chapter4.pdf
              Restricted to Staf Perpustakaan 

              Download (282Kb)
                [img]Text
                S_PAUD_0802149_Chapter5.pdf 

                Download (195Kb) | Preview
                  [img]Text
                  S_PAUD_0802149_Bibliography.pdf 

                  Download (263Kb) | Preview
                    [img]Text
                    S_PAUD_0802149_Appendix.pdf
                    Restricted to Staf Perpustakaan 

                    Download (1057Kb)

                    Artikel Terkait

                    Download Skripsi PAUD (PROFIL KETERAMPILAN SOSIAL ANAK KETERBELAKANGAN MENTAL RINGAN)
                    4/ 5
                    Oleh

                    Berlangganan

                    Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email